Jumat, 22 April 2016

NASEHAT ALI BIN ABITHALIB


KALAM HIKMAH

Sayyidina ‘Ali bin Abi Thalib Karramallahu wajhah berkata :

1. Ilmu adalah sebaik-baiknya warisan,

2. Etika adalah sebaik-baiknya pekerjaan,

3. Takwa adalah sebaik-baiknya bekal,

4. Ibadah adalah sebaik-baiknya perdagangan,

5. Amal shaleh adalah sebaik-baiknya penuntun (menuju surga),

6. Akhlak terpuji adalah sebaik-baiknya teman (dunia akhirat),

7. Al-Hilmu (rendah diri) adalah sebaik-baiknya penolong,

8. Qana’ah adalah sebaik-baiknya kekayaan,

9. Taufiq adalah sebaik- baiknya pertolongan,

10. Kematian adalah sebaik-baiknya pendidik menuju perangai yang terpuji.”


#‎semoga‬ kita di mampukan untuk meneladani beliau.

Related Posts:

  • BELA ISLAM | ALLAHU AKBAR Dasar Kewajiban Melawan Agresor "Dan perangilah di jalan Allah orang-orang yang memerangi kamu, (tetapi) janganlah kamu melampaui batas, karena sesungguhnya Allah tidak menyukai orang-orang yang melampaui batas."… Read More
  • TANPA JUDUL Ya inilah hidup, kadang lebih indah dari yang kita banyangkan lebih menyenangkan dari yang kita impikan. Tapi..... kadang juga berbeda dengan angan-angan yang selalu terbayang dalam benak kita. Itulah hidup, terserah Allo… Read More
  • MENYESAL | HUKUM MENYESAL DALAM ISLAM Pertanyaan: Apakah menyesali dan bersedih hati terhadap sesuatu yang tidak digapai adalah termasuk perkara yang tercela?, dan apakah hikmah dilarangnya pengunaan kalimat ( لو )?Jawaban: Tidak boleh menyesali dan bersed… Read More
  • CARA MAKMUM MASBUK | SHOLAT MAKMUM MASBUK Tata cara sholat makmum masbuq:1. Jika makmum terlambat datang ke masjid dan imam sudah dalam posisi rukuk, sujud, atau julus (duduk tasyahud), maka ia harus melakukan takbiratul ihram (dengan berdiri) untuk mulai sholat… Read More
  • Makna Rahmatan Lil ‘Alamin | mengaji islam Benar bahwa Islam adalah agama yang rahmatan lil ‘alamin. Namun banyak orang menyimpangkan pernyataan ini kepada pemahaman-pemahaman yang salah kaprah. Sehingga menimbulkan banyak kesalahan dalam praktek beragama bahkan… Read More

0 komentar:

Posting Komentar

Mengaji Islam, Aplikasi Islam, Artikel Islam, Belajar Islam, Ensiklopedia Islam, Hukum Islam, Ilmu Islam, Islam Itu Benar, Makalah Agama Islam, Situs Islam, Tentang Islam