Minggu, 01 Mei 2016
HUMOR GUS DUR
By DONDY YANU at 22.43
No comments
Tanya Jawab Dengan Gus Dur
Question : Gus, Mengapa Demam Berdarah marak di Jakarta ?
Gus Dur : Karena Sutiyoso melarang bemo, becak dan sebentar lagi bajaj. Padahal nyamuk sini cuma takut sama tiga roda.
Q: Mengapa dalam kampanye mereka, parpol-parpol senang membodohi rakyat?
G: Sebab kalau pintar rakyat tak akan pilih parpol-parpol itu. Orang pintar pilih Tolak Angin.
Q: Mengapa kampanye PPP selalu rame?
G: Sebab tiap suami membawa empat istri.
Q: Mengapa sampai kapan pun bulan bintang tak akan menang?
G: Sebab masih ada Matahari.
Q: Gus, Mengapa Anda selalu menutup doanya dengan “inggih, inggih”
G: Saya ndak mau bilang Amin…Amin. .., saya sebel dengan orang itu.
Q: Menurut Anda partai-partai mana saja yang sealiran ?
G: Partai Keadilan Sejahtera, Partai Damai Sejahtera dan Partai Buruh Sejahtera.
Q: Mengapa perilaku PDIP sering disamakan dengan perilaku Golkar?
G: Karena MEGA kan artinya sama dengan AKBAR.
Q: Jabatan apa menurut Anda yang cocok diduduki oleh Amin Rais ?
G: Kepala Bulog. Biar dia seneng ngurusin Rice
Q: Siapakah sebenarnya musuh terbesar PDIP ?
G: Taufik:censored: Kiemas, karena sudah sering dia menggoyang mbak Mega.
Q: Kemaren Anda sudah berkunjung ke SBY, Dimana sekarang SBY berada ?.
G: Yo’ kamu ini piye toh’… SBY dari dulu ada di Jowo Timur.
Q: Gus, Gimana kalau Anda dicalonkan dengan pendamping Anda Akbar Tanjung ?
G: Ogah !!! Takut Bocor !
Q: Bocor kenapa Gus ?
G: ‘ntar mahasiswa naek naek genteng MPR lagi Diposkan oleh Posko Gatara Sawunggaling
Related Posts:
SEBAB SEHAT | SEBAB SAKIT Sebuah Renungan.... Tiga hal yg membawa penyakit : 1) ﺍﻟﻜﻼﻡ ﺍﻟﻜﺜﻴﺮ * Banyak bicara 2) ﺍﻟﻨﻮﻡ ﺍﻟﻜﺜﻴﺮ * Banyak tidur 3) ﺍﻷﻛﻞ ﺍﻟﻜﺜﻴﺮ * Banyak makan ــــــــــــــــــــــــــــــــــــــــــــــــــــ ﻭﺃﺭﺑﻌﺔ ﺃﺷﻴﺎﺀ ﺗ… Read More
WANITA DISETUBUHI JIN HATI HATI WANITA BISA DISETUBUHI JIN Akhwat Only...- Ketahui Cara Jin Meniduri Wanita dan Cara Menghindarinya -AkhwatI Fillah Rahimakumullah. Sudah harus menjadi kesadaran bagi kita untuk mewaspadai gangguan jin atas wanit… Read More
TUJUH RUPA MAYAT DALAM KUBUR Ketika seseorang meninggal, maka seluruh urusan yang berkaitan dengan dunia akan terhenti. Manusia akan mengalami fase selanjutnya yakni menjalani kehidupan di alam barzah. Ternyata selama menjalani kehidupan di alam kubu… Read More
PERBEDAAN ORANG ISLAM DAN ORANG KAFIR Kenapa Orang Kafir Sebaik Apapun Tetap Masuk Neraka? Jawaban Luarbiasa ini Bikin Pemuda Liberal Terbungkam! Liberal: Ki, ada orang baik banget, anti korupsi, bangun masjid, rajin sedekah sampai hidupnya sendi… Read More
MENDEKATI JODOH | JODOH SKENARIO JODOH Bayangkan, betapa luar biasanya ketetapan Allah. Dia sudah mengarang skenario tentang 'cinta' jauh ribuan tahun sebelum kita terlahir didalam (Lauhul Mahfuz). Disaat Ia tetapkan seorang bayi perempuan lahir… Read More
0 komentar:
Posting Komentar
Mengaji Islam, Aplikasi Islam, Artikel Islam, Belajar Islam, Ensiklopedia Islam, Hukum Islam, Ilmu Islam, Islam Itu Benar, Makalah Agama Islam, Situs Islam, Tentang Islam